Rotary valve adalah unit penting dalam dunia industri. unit ini merupakan bagian vital dalam mengatur aliran fluida, bahan padat atau bubuk dalam proses pada industri.
Banyak fungsi dari rotary valve. Diantaranya adalah memisahkan bahan-bahan berdasarkan tekanan dengan presisi yang tinggi, mengatur aliran bahan dengan tingkat keakuratan yang luar biasa, mencegah kelebihan tekanan dengan menjaga aliran bahan tetap terkontrol dan konsisten, serta mencegah lonjakan tekanan yang dapat merusak peralatan dan mengganggu operasi.
PT. Wasistha Utama Sejahtera mendesain rotary valve dengan melihat kondisi layout lapangan sekaligus fabrikasi dan instalasi.